The Benefit of Long Term Investing
Investasi sering dianggap sebagai cara untuk menambah kekayaan, tetapi juga penting untuk menjaga kestabilan keuangan.
Semakin lama kamu berinvestasi, maka semakin tinggi, stabil, dan konsisten return yang diraih.
Namun jika tidak berinvestasi, maka dana kamu bisa tergerus inflasi dan bisa kehilangan kesempatan untuk bisa meraih potensi return.
💡Grafik dan tabel di atas menunjukkan dengan jelas bahwa investasi jangka pendek memang berfluktuasi, namun dalam jangka panjang cenderung lebih stabil!
Simulasi Investasi Rutin dalam Jangka Panjang
🗝️Investasi Rutin is the Key!
Optimalkan dana kamu agar bisa terus konsisten bertumbuh dalam jangka panjang tanpa perlu memikirkan market timing dengan Systematic Investment Plan (SIP) di Bibit!
Writer: Investment Research Team
Disclaimer: Konten ini hanya dibuat untuk tujuan edukasi dan bukan rekomendasi untuk beli/jual produk investasi tertentu.