Pada pekan lalu, pasar modal Indonesia / IHSG tidak mengalami perubahan yang besar, alias masih ada di level yang sama dengan beberapa minggu sebelumnya yaitu di kisaran 4900 sampai 5000. Hal ini berkaitan juga dengan pasar global seperti Dow Jones yang hanya mengalami sedikit kenaikan selama 1 pekan terakhir. Ini dikarenakan terganggunya pembukaan ekonomi kembali di Amerika Serikat akibat lonjakan kasus Covid-19 yang kembali terjadi di beberapa negara bagian.
Read MoreBibit Weekly Newsletter 6 July 2020 : 7 Investor Asing Masuk Ke Indonesia, Mampukah Mendorong Ekonomi?
in News